
Musni
29 November 2024
Pembukaan Bimtek Peningkatan Kapasitas SDM Pilar Sosial Sistem Layanan Rujukan Terpadu Kabupaten Bangkalan
Malang, Pembukaan Bimtek Peningkatan Kapasitas SDM yang diadakan Dinas Sosial Kabupaten Bangkalan dilaksanakan di Malang tepatnya di aula UPT PTKS Malang. Kepala Dinas Sosial kabupaten Bangkalan Wibagyo Suharta membuka secara resmi acara ini, beliau menjelaskan bahwa pentingnya peningkatan kapasitas SDM SLRT kabupaten Bangkalan demi mewujudkan Bangkalan yang sejahtera. Acara ini diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya yang dipimpin oleh FS Geger Nur Aini, kemudian dilanjutkan dengan sambutan-sambutan
-
Dinas Sosial Sigap Salurkan Bantuan bagi Korban Ke... CHOIRUL ANWAR
-
Ikhlas Tanpa Pamrih Tim Dinsos Bangkalan, Berbuat... Admin Dinas
-
Adanya Dugaan Pemotongan BPNT, Dinas Sosial Kabupa... MUHAMMAD FADLI
-
Meski Kondisi Hujan Tim SLRT Dinsos Bangkalan teta... HALIM PERDANA KUSUMA
-
SLRT SIAP MEMBERANGUS KEMISKINAN DI KABUPATEN BANG... Ahmad Romli